Aplikasi Nilai Raport Kurikulum Merdeka Madrasah
Aplikasi diembangkan berdasarkan Panduan Pembelajaran dan Asesmen Kurikulum merdeka tahun 2022.
Pada prinsipnya Guru diberi keleluasaan untuk memilih teknik maupun instrumen yang akan digunakan dalam melakukan asesmen terhadap pembelajaran yang telah dilakukan.
Pengolahan nilai Asesmen terdiri dari pada aplikasi terdiri:
A. Sumatif Lingkup Materi:
- Sumatif Lingkup Materi (tes tulis)
- Penugasan (Pengukuran aspek Pengetahuan)
- Sumatif Tengah Semester (sekolah boleh melaksanakan atau tidak, sesuai keperluan, panduan hal 27)
- Penilaian Aspek Keterampilan
Ke-4 pilihan ini sifatnya pilihan dapat dilakukan sebagian atau keseluruhan sesuai dengan tagihan tujuan pembelajaran atau kompetensi capaian pembelajaran mata pelajaran yang dilakukan oleh guru terhadap siswa. Misalnya guru Penjaskes dalam materi pelajaran berenang, guru penjas hanya memilih teknik tes keterampilan yaitu praktik berenang, tanpa membuat tes tulis sumatif lingkup maateri atau penugasan.
2. Sumatif Akhir Semester (wajib dilakukan karena memuat bobot perhitungan nilai akhir raport)
Keleluasaan tersebut dapat mengakibatkan siswa memilih guru yang disukai atau tidak karena siswa cenderung menyukai guru yang tidak memberikan tugas, karena guru hanya memilih salah satu dari teknik asesmen tersebut, karena guru merdeka untuk memilih salah satu atas bagian dari teknik penilaian tersebut.
Sebaiknya satuan pendidikan membuat kesepakatan teknik mana saja yang digunakan dalam mengukur asesment lingkup materi sehingga siswa tidak memilah-milah guru yang disukai dan tidak disukai hanya karena rajin atau tidak rajin melakukan asesmen.
Sehingga daftar nilainya sebagai berikut:
dan output Daftar Nilainya sbb:
selanjutnya guru matapelajaran menyerahkan daftar nilai mata pelajaran masing-masing ke wali kelas untuk di kelola pada aplikasi Raport.
Output Aplikasi Raport MTs sbb:
- Raport semester Ganjil dan Genap
- Ranking semester Ganjil dan Genap
- Daftar Kumpulan Nilai (DKN) semester Ganjil dan Genap
- Buku Induk
Tutorial Penggunaan Aplikasi Daftar Nilai
Tutorial Penggunaan Aplikasi Raport: