Tutorial Akun Pembelajaran: Langkah-Langkah Mudah Mengunggah Bukti Karya Guru pada Platform Aplikasi Merdeka Mengajar
Salam dan bahagia pembaca. Sahabat TREND GURU , pada kesempatan kali ini Admin ingin membagikan informasi tentang Tutorial Akun Pembelajaran: Langkah-Langkah Mudah Mengunggah Bukti Karya Guru pada Platform Aplikasi Merdeka Mengajar.
Tutorial Akun Pembelajaran: Cara Mudah Mengunggah Bukti Karya Guru pada Platform Aplikasi Merdeka Mengajar. Tutorial Akun Pembelajaran: Cara Mudah Mengunggah Bukti Karya Guru pada Platform Aplikasi Merdeka Mengajar ini adalah informasi penting bagi guru. Terutama dalam hal memublikasikan karynya di kemdikbud. Yakni diunggah di Platform Merdeka Mengajar.
Di bawah ini akan disajikan Tutorial Akun Pembelajaran: Cara Mudah Mengunggah Bukti Karya Guru pada Platform Aplikasi Merdeka Mengajar. Bagi guru di lingkungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi harus memahami platform merdeka mengajar ini. Baik melalui tautan https://belajar.id/ maupun aplikasi platform mengajar dari playstore.
Sebelumya, apakaha sudah terintegrasi antara akun SIM PKB dan akun belajar.id guru semua? Pastikan telah menautkan antara akun belajar.id dengan akun SIM PKB guru.
Sumber Gambar Tangkapan Layar: https://paspor-gtk.belajar.kemdikbud.go.id |
Cara Mudah Menautkan Akun Belajar.id dengan SIM PKB Guru
1. Login g-mail dengan akun belajar.id. Misalnya untuk guru SD (guru.sd.belajar.id), SMP (guru.smp.belajar.di)
2. Login segera pada akun.simpkb.id
3. Login menggunakan id sim PKB guru yang bersangkutan
4. Pilihlah Integrasi Layanan
5. Klik tautkan tulisn (pilih) email belajar.id
6. Selesai.
Cara Mengecek Tautan Akun Belajar.id dengan SIM PKB Guru
Apabila guru akan mengecek Integrasi atau Penautan Akun SIM PKB dan Belajar.id, perhatikan hal sebagai berikut.
- Masuk akun SIM PKB
- Klik Tombol/ ikon profil sebelah kanan atas
- Klik Ganti Kata Sandi untuk melihat laman tautan
- Barulah log in Data Personal, Data Lainnya, Integerasi Layanan
- Selanjutnya, jelajah fitur yang ada.
Fitur Layanan Akun Pembelajaran
Cara Undah RPP dan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka👇
Terima kasih sudah berkunjung ke Web TREND GURU. Apabila artikel ini bermanfaat “Tutorial Akun Pembelajaran: Langkah-Langkah Mudah Mengunggah Bukti Karya Guru pada Platform Aplikasi Merdeka Mengajar ”, silahkan Klik LIKE dan SHARE kepada teman-teman yang lain.