Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Download Aplikasi Automasi Perpustakaan Gratis Mudah dan Lengkap

Aplikasi Automasi Perpustakaan Gratis Mudah dan Lengkap 

Download Aplikasi Automasi Perpustakaan Gratis Mudah dan Lengkap

Salam dan bahagia pembaca. Sahabat TREND GURU , pada kesempatan kali ini Admin ingin membagikan informasi tentang Download Aplikasi Automasi Perpustakaan Gratis Mudah dan Lengkap.

Pada postingan kali ini akan memperkenalkan Pengelolaan perpustakaan berbasis Sistem Automasi Perpustakaan dengan menggunakan aplikasi SLiMS (Senayan Library Management). aplikasi ini juga di anjurkan oleh kemdikbut untuk di pakai dalam mengelolaan perpustakaan sekolah, dan kemendikbut telah memberikan pelatihan penggunaan aplikasi SLiMS. Berikut Buku Panduan SLiMS
(Download) yang di susun oleh kemdikbut.

SLiMS (Senayan Library Management Sytem) adalah perangkat lunak/aplikasi berbasis web localhost yang dibangun dan di pergunakan pada perpustakaan Kemdikbud. Keunggulan SLiMS adalah memiliki fitur yang cukup lengkap dan terus mengalami pembaharuan/pengembangan. SLiMS cocok digunakan untuk berbagai jenis perpustakaan sekala kecil ataupun besar. dalam sistem aplikasi slims juga mudah untuk di modifikasi menyesuaikan dengan kebutuhan perpustakaan

Fitur SLiMS :

  • Manajemen Koleksi (bibliografi) Pada menu ini dapat mencatat berbagai jenis koleksi perpustakaan seperti buku cetak, buku delektronik (e-book), media dll. serta dilengkapi menu cetak label. barcode dan katalog.


  • Manajemen Keanggotaan . memudahkan dalam mengelola keangotaan serta dilengkapi cetak kartu anggota dilengkapi dengan barcode


  • Sirkulasi. menyediakan layanan pencacatan bagi anggota perpustakaan dalam meminjam dan mengembalikan buku sangat mudah hanya dengan memindai barcode pada kartu anggota dan barcode buku yang dipinjam


  • Ruang baca virtual untuk koleksi e-book. Aplikasi Slims ini juga dapat di pergunakan sebagai media baca virtual dengan mengunakan leptop/PC/HP yang terkoneksi kedalam server dan dipergunakan untuk melihat dan membaca koleksi buku digital (e-book)

  • Visitor. pencacatan pengunjung perpustakaan dapat dilakukan dengan mudah hanya dengan memindai barcode pada kartu anggota / mengetikkan nomor ID saat memasuki perpustakaan


  • Iventarisasi koleksi. pengolahan inventaris buku sanggat mudah dilaksanakan karna pada saar entri buku ke dalam bibliografi, serta mudah dalam melacak keberadaan buku sesuai dengan jumlah inventaris
  • Katalog Online (opac). dalam pencarian buku dapat dilakukan dengan mengetikkan kata kunci yang berkaitan dengan judul, pengarang, nomor ISBN sehingga memudahkan dalam menemukan buku 


  • Pelaporan. SLiMS juga telah dilengkapi menu pelaporan yang bisa diunduh dalam bentuk exel sehingga mudah di edit. adapun laporan yang di sedikan antara lain, jumlah pengunjung, total pinjaman, pinjaman berdasarkan jenis, dan lain-lain


Terima kasih sudah berkunjung ke Web TREND GURUApabila artikel ini bermanfaat Download Aplikasi Automasi Perpustakaan Gratis Mudah dan Lengkap, silahkan Klik LIKE dan SHARE kepada teman-teman yang lain.